Resep Brulee Bomb, Praktis!
Kalian pasti sudah tidak asing dengan Brulee Bomb cemilan khas negara Eropa, atau biasa kita kenal dengan kroket. Tetapi sedikit berbeda dengan kroket yang berbahan dasar kentang, namun di beberapa negara Eropa berbahan dasar tepung ( roux) mengandung lemak seperti susu atau fresh cream. Sekilas Brulee Bomb memiliki bentuk mirip dengan Bitterballen, cemilan gurih khas belanda. Namun Brulee Bomb terbuat dari bawang bombai, bawang putih, smoked beef, yang dimasak dengan susu, keju dan digoreng kembali. Tak hanya menjadi cemilan Brulee Bomb bisa jadi ide untuk jualan lohh. Penasaran apa resep dan bagaimana cara buatnya? Yuk simak bersama. Berikut bahan-bahan yang dibutuhkan : 1/2 siung bawang bombai 1 siung bawang putih 500 gram smoked beef 2 sdm margarin 3 -5 sdm tepung terigu 250 susu cair 1/2 sdt garam 1 sdt kaldu bubuk 1/4 sdt merica 50-60 gram keju parut Keju mozzarella secukupnya 1 butir telur Tepung roti secukupnya Cara membuat: Cincang kasar bawang bombai dan bawang putih,